Ok Sob Kali Ini Kita Akan Membahas Tentang cara memblokir Akses Program Komputer kita sendiri.? Supaya temen Kita Ngak Bisa Mengunakan Komputer kita..Nah Ini Cara Nya
- - Tips Ini Bekerja untuk sistem Operasi Windows XP,Vista dan Windows 7
- - Klik Start >run dan ketik "gpedit.msc"(tanpa tanda kutip ) lalu tekan enter untuk membuka Group Policy Editor
- - Pada Jendela Group Policy Editor, Buka User Configurations>Administrative Templates > Sistem
- - Cari Item di jendela sebelah kanan yang bernama "Run Only Allowed Windows Applications " dan Klik 2 Kali item tersebut
- - Di jendela seting, Pilih Opsi enabled. Kemudian Klik tombol Show yang ada di bawahnya.
- - Di Jendela yang muncul masukkan nama file executable dari aplikasi yang tidak akan di blokir ( di blok ) seperti photosop.exe.. untuk photosop, word.exe untuk microsoft word , excel dll
- - Klik ok untuk jendela sebelumnya dan selesai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar